Assalamualaikum wr. wb.
Di sini Nisan akan share pengalaman nisan yang kedua tentang erorr pada xampp/lampp. Dan ini masalah sebelumnya http://nisan.devilzc0de.org/2012/12/menjalankan-xampp-di-windows-7.html . Ketika Selesai prosess instalasi, dan Lampp nya pun sudah Nisan aktifkan. Muncul Pesan seperti berikut pada " http://localhost/phpmyadmin " :
Menurut Sumber yang Nisan dapatkan, beberapa waktu yang lalu XAMPP for linux telah merilis versi terbarunya yaitu 1.8.0. Setelah diinstall, ternyata “localhost/phpmyadmin” tidak bisa diakses karena beberapa alasan keamanan. dan berikut cara mengatasinya :
=> Buka terminal ( Ctrl + Alt + Del ),
=> Lalu buka file httpd-xampp.conf yang terletak di :
/opt/lampp/etc/extra/httpd-xampp.conf=> Cari kata-kata seperti di bawah ini :
<Directory “/opt/lampp/phpmyadmin”>
AllowOverride AuthConfig Limit
Order allow,deny
Allow from all
</Directory>=> Setelah itu tambahkan “Require all granted” di bawah "Allow from all" . Sehingga menjadi seperti di bawah ini :
<Directory "/opt/lampp/phpmyadmin">
AllowOverride AuthConfig Limit
Order allow,deny
Allow from all
Require all granted
</Directory>
=> Simpan dan restart
#sudo /opt/lampp/lampp restart
Sekian dari Nisan, semoga bermanfaat dan wassalamualaikum wr. wb.
kunjungan blog gan
BalasHapusmungkin agan lagi luangkan waktu untuk jalan" d blog ane gan
terima kasih ^_^
maaf kalau ada ksalahan kata ya gan
hehehe
Makasih broo nisan... membantu banget 8-)
BalasHapussama2 om :)) :)) :))
HapusBlogwalking :)
BalasHapusmkasih sbelumnya :)
http://openmindos.blogspot.com